Cara Matikan Komputer Dengan Benar
v Tutup semua aplikasi yang sedang berjalan yang terlihat di Taskbar.
v Kemudian ‘’klik Start => Kemudian Shut Down’’
v Diamkan hingga tampilan monitor mati bertampilan hitam gelap dan lampu LED Monitor benar-benar berkedip ( menandakan system benar keadaan tidak oprasi ) lalu matikan tombol pewer pada Monitor.
v Lalu matikan tombol power pada Stabilizer dan Speaker.
v Terakhir untuk menghindari arus listrik putus mendadak karena cuaca buruk cabutlah kabel power utama.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar